Arsip Kategori: Kesehatan Terkini

Bagaimana Menjaga Agar Anak Tidak Mudah Sakit ?

Tip Menjaga Agar Anak Tidak Mudah Sakit Sebagian anak dan bayi jarang sakit dan bila sakit lebih ringan tetapi sebagian anak lainnya lebih mudah sakit dan bila sakit biasanya sering demam tinggi dan kalau batuk sering lama dan sulit sembuh. … Baca lebih lanjut

About these ads
Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering | Tag | Tinggalkan komentar

Penyakit MERS-CoV atau Flu Arab, Kenali Gejala dan Pencegahannya

Penyakit MERS-CoV atau Flu Arab, Kenali Gejala dan Pencegahannya MERS-CoV (Middle East Respiratory Syndrome-Corona Virus) disebabkan oleh infeksi virus Corona, salah satu jenis virus yang masih berkerabat dengan virus penyebab SARS.  Gejalanya pun tak jauh berbeda dengan penyakit SARS, dengan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Penyakit Infeksi Virus | Tag , | 1 Komentar

Penanganan Terkini Penderita Down Syndrome

Penanganan Terkini Penderita Down Syndrome Down Syndrom (Down syndrome) adalah suatu kondisi keterbelakangan perkembangan fisik dan mental anak yang diakibatkan adanya abnormalitas perkembangan kromosom. Kromosom ini terbentuk akibat kegagalan sepasang kromosom untuk saling memisahkan diri saat terjadi pembelahan.  Kelainan genetik yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Remaja, Kesehatan Terkini, Penyakit Bawaan-Kongenital | Tag | Tinggalkan komentar

Manfaat dan Dampak Buruk Di Balik Kelezatan Cokelat

Cokelat adalah sebutan untuk makanan yang diolah dari biji kakao.Cokelat umumnya diberikan sebagai hadiah atau bingkisan di hari raya. Dengan bentuk, corak, dan rasa yang unik, cokelat sering digunakan sebagai ungkapan terima kasih, simpati, atau perhatian. Bahkan sebagai pernyataan cinta. Cokelat juga telah menjadi … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Alergi-Asma, Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Nutrisi - Gizi | Tag , , , | Tinggalkan komentar

“Energy Drink” Penyebab Kematian Bukan Mitos

  “Energy Drink” Penyebab Kematian Bukan Mitos Mita Diran seorang copywriter yang workaholic itu meninggal dunia. Penyebab kematiannnya masih belum diketahui secara pasti. Kicauan terakhir Mita di Twitter menyebut dirinya telah bekerja selama 30 jam. Setelah kerja lembur, Mita kemudian … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Nutrisi - Gizi | Tag | Tinggalkan komentar

10 Gangguan Penyerta Asma dan Alergi Yang Sering Diabaikan

10 Gangguan Penyerta Asma dan Alergi Yang Sering Diabaikan Tidak hanya pada dewasa, asma atau alergi adalah penyakit kronik juga banyak terjadi pada anak ternyata beresiko terjadi gangguan tumbuh dan berkembangnya anak.  Asma sebagai salah satu manifestasi alergi, tidak hanya … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Alergi-Asma, Kesehatan Terkini | Tinggalkan komentar

10 Fakta Kesehatan Anak Indonesia Yang Terbaik dan Paling Menyedihkan

Terdapat 10 fakta status kesehatan bayi dan anak Indonesia yang paling baik dan paling menyedihkan. Data hasil Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012 yang disajikan dalam Temu Nasional Keluarga Berencana dalam Rangka Hari Kontrasepsi Sedunia 2013 di Jakarta … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Umum | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Pertanyaan dan Konsultasi Paling Sering Diberikan Kepada Dokter Anak

Pertanyaan dan Konsultasi Paling Sering Diberikan Kepada Dokter Anak Penyebab Nyeri Perut Nyeri perut pada anak dan orang dewasa pada tempat tertentu, apakah penyebabnya ? Jawaban:  Nyeri perut muncul dengan berbagai cara dan mempunyai banyak penyebab yang berbeda. Kita harus menentukan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Konsultasi Online | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Penanganan Terkini Polisitemia Vera

Penanganan Terkini Polisitemia Vera Polisitemia Vera adalah kondisi medis yang ditandai dengan produksi berlebihan dari sel darah, terutama sel darah merah, oleh sumsum tulang akibat mutasi gen JAK2 V617F yang berperan dalam produksi protein JAK2. Penyebab pasti mutasi ini belum … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Hematologi-Onkologi, Kesehatan Terkini | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Kumpulan Artikel Kesehatan Kompas dan Kompasiana Dr Widodo Judarwanto, pediatrician

Kumpulan Artikel Kesehatan Kompas dan Kompasiana Dr Widodo Judarwanto, pediatrician Kompasiana adalah blog jurnalis Kompas yang bertransformasi menjadi sebuah media warga (citizen media). Di sini, setiap orang dapat mewartakan peristiwa, menyampaikan pendapat dan gagasan serta menyalurkan aspirasi dalam bentuk tulisan, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Meeting-Congress, **Grow Up Clinic, Air Susu Ibu dan Laktasi, Cerdaskan Anak, Diagnosis dan Pemeriksaan Laboratorium, Farmakologi- Obat, Foto-Video, Gangguan Bicara, Gangguan Lainnya, Gangguan Motorik, Gangguan Perilaku, Gangguan Perkembangan - Perilaku, Gangguan Pertumbuhan, Gangguan Sensoris, Imunisasi, Intervensi dan Stimulasi, Journal-Research, Kecerdasan dan Kreativitas, Kekerasan Pada Anak, Kelainan Bawaan, Kesehatan Alergi-Asma, Kesehatan Anak Endokrin, Kesehatan Anak Hematologi-Onkologi, Kesehatan Anak Infeksi Tropik-Menular, Kesehatan Anak Jantung, Kesehatan Anak Neonatologi, Kesehatan Anak Neurologi-Saraf, Kesehatan Anak Paru-Pernapasan, Kesehatan Anak Perkembangan-Perilaku, Kesehatan Anak Saluran Cerna-Hati, Kesehatan Anak Saraf-Neurologi, Kesehatan Bayi, Kesehatan Dewasa, Kesehatan Gigi, Kesehatan Ibu, Kesehatan Janin, Kesehatan Kehamilan-Persalinan, Kesehatan Psikologi, Kesehatan Remaja, Kesehatan Sulit Makan-Gangguan Berat Badan, Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Kesehatan Trauma-Kecelakaan, Kesehatan Umum, Kesehtan Anak Gawat Darurat, Konsultasi Online, Mitos dan Kontroversi, Motivasi Anak Terdahsyat, News Update, NICU Follow Up Program, Nutrisi - Gizi, Obat dan Farmasi, Parenting, Peduli Anak, Penyakit Berbahaya, Penyakit Infeksi Virus, Penyebab Gangguan, Perkembangan Motorik Kasar, Perkembangan Normal, Pertumbuhan Motorik, Pertumbuhan Normal, Poster, Professional, Terapi Bola, Terapi Herbal, Terapi Inovatif, Terapi Oral Motor, Tip - Rekomendasi | Tag , , | Tinggalkan komentar

Penanganan Terkini Nyeri Pada Bayi

Penanganan Terkini Nyeri Pada Bayi Nyeri yang dialami orang dewasa ternyata juga bisa dialami oleh bayi baru lahir termasuk bayi prematur. Rangsangan nyeri dan stress ternyata sering dialami oleh semua bayi termasuk bayi baru lahir atau bayi prematur yang dirawat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Bayi, Kesehatan Psikologi, Kesehatan Terkini | Tag , , , , , | Tinggalkan komentar

Posisi Tidur dan Masalah Kesehatan Tubuh

Posisi Tidur dan Masalah Kesehatan Tubuh Tidur Telentang Tidur telentang dengan kedua lengan berada di samping umumnya dianggap sebagai posisi tidur terbaik untuk kesehatan tulang belakang dan leher, asalkan Anda tidak menggunakan terlalu banyak bantal. Posisi ini sangat bagus untuk … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Umum | Tag | Tinggalkan komentar

Penyebab dan Penanganan Anak Terlambat Bicara

Penyebab dan Penanganan Anak Terlambat Bicara ? Dr Widodo Judarwanto SpA PENDAHULUAN Bicara dan bahasa merupakan sarana yang penting manusia untuk berkomunikasi dan beradaptasi dengan lingkungannya. Anak sebagai mahluk sosial  sudah bisa melakukan komunikasi sejak lahir. Tujuan utama komunikasi adalah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Neurologi-Saraf, Kesehatan Anak Perkembangan-Perilaku, Kesehatan Terkini | Tag , , | Tinggalkan komentar

Jaringan Internet Wifi Berbahaya Tehadap Anak

Jaringan Internet Wifi Berbahaya Tehadap Anak Sebuah penelitian terbaru menyebutkan bahwa jaringan internet nirkabel seperti wi-fi ternyata dapat membahayakan kesehatan anak-anak di Kanada. Sejumlah anak-anak di negara tersebut mengalami gejala seperti sakit kepala, pusing, mual, dan peningkatan denyut jantung saat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering | Tag , , , , | Tinggalkan komentar

Nyeri Kaki atau Growing Pain Bukan Karena Aktifitas dan Pertumbuhan

Nyeri Kaki, Growing Pain dan Alergi Nyeri kaki pada anak di malam hari sampai saat masih belum jelas penyebabnya. Selama ini banyak klinisi menganggap gangguan itu karena growing pain. Namun diagnosis tersebut tidak sepenuhnya benar karena selama ini tidak terbukti … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Alergi-Asma, Kesehatan Anak Perkembangan-Perilaku, Kesehatan Terkini | Tag | Tinggalkan komentar

Kenali Gangguan PDD – NOS Pada Anak

Kenali Gangguan PDD – NOS Pada Anak Pervasive Develompmental Disorder Not Otherwise Specified (PDD – NOS) adalah salah satu dari 5 gangguan spektrum Autism. Autism adalah suatu kondisi mengenai seseorang sejak lahir ataupun saat masa balita, yang membuat dirinya tidak … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Perkembangan-Perilaku, Kesehatan Terkini | Tag | Tinggalkan komentar

Growing Pains: Nyeri Kaki Pada Anak, Penyebab dan Penanganannya

Growing Pains: Nyeri Kaki Pada Anak, Penyebab dan Penanganannya Growing pains adalah rasa nyeri atau sakit di kedua tungkai, sering terasa di paha bagian depan, betis atau di daerah belakang lutut. Timbul terutama sore atau malam hari bahkan dapat membangunkan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Alergi-Asma, Kesehatan Terkini, Professional | Tag , , | Tinggalkan komentar

Tidak Disadari Infeksi Pemicu Kekambuhan GERD

Tidak Disadari Infeksi Pemicu Kekambuhan GERD Seringkali tidak diosadari keluhan infeksi virus seperti radang tenggorokan, Common Cold dengan keluhan batuk, demam, pilek atau nyeri tulang dan nyeri kepala sering disertai kekambuhan GERD pada penderita yang mengalaminya.. Dokter atau kliniusi sering … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Penyakit Infeksi Virus | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Pencegahan dan Penanganan Computer Vision Syndrome (Gangguan Mata Karena Komputer)

Pencegahan dan Penanganan Computer Vision Syndrome (Gangguan Mata Karena Komputer) Computer vision syndrome (CVS) adalah kumpulan gejala di mata yang menyebabkan mata lelah dan tegang karena seharian memandangi layar komputer.CVS terjadi 64% sampai 90% dari pekerja kantor. Gangguan ini sangat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Bahaya Bahan Aditif Makanan Kesehatan

Bahaya Bahan Aditif Makanan Kesehatan Dalam perkembangan teknologi yang sangat pesat juga menyentuh kemajuan industri makanan. Perkembangan industri makanan sangat luar biasa. Saat ini dijumpai sangat banyak variasi dan jenis makanan dan minuman instan yang diproduksi dan menjadi konsumsi masyarakat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Nutrisi - Gizi | Tag | Tinggalkan komentar

Jangan Remehkan Gangguan Pencernaan Pada Bayi, Kenali Dampak Yang Menyertai

Satu di antara tiga manusia sehat cenderung mengalami hipersensitif saluran cerna. Hal ini akan lebih sering lagi pada anak usia di bawah usia 5 tahun, dengan kemungkinan sekitar 30-40 persen anak mengalami hipersensitifitas saluran cerna. Karena sebagian besar pada anak, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Gangguan Lainnya, Kesehatan Anak Saluran Cerna-Hati, Kesehatan Bayi, Kesehatan Terkini, Penyakit Anak Tersering | Tag , , , , | 1 Komentar

Anda Mengalami Nyeri Berkepanjangan, Kenali Fibromialgia.

Fibromyalgia adalah kondisi kronis yang menyebabkan nyeri, kekakuan, dan kepekaan dari otot-otot, tendon-tendon, dan sendi-sendi. Fibromyalgia juga dikarakteristikan oleh tidur yang gelisah, bangun dengan perasaan lelah, kelelahan, ketakutan, depresi, dan gangguan-gangguan dalam fungsi usus. Fibromyalgia dahulunya dikenal sebagai fibrositis. Fibromialgia … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Saraf-Neurologi, Kesehatan Terkini | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Kenali 12 Kanker Pada Anak, Deteksi Dini dan Pencegahannya

Kanker merupakan penyakit yang mematikan bagi siapa pun, tidak terkecuali pada anak. Umumnya gejala kanker pada anak berupa sakit biasa tetapi para orang tua tetap harus waspada. Salah satunya penyakit kanker yang bisa menyerang siapa pun dan tidak terkecuali pada … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Penyakit Berbahaya | Tag , | Tinggalkan komentar

Game Tetris Perbaiki Mata Malas

Bermain game Tetris di komputer ternyata dapat memperbaiki gangguan mata malas pada anak. Penelitian yang dilakukan di McGill University Kanada mengungkapkan bahwa permainan Tetris dapat melatih kedua mata agar dapat bekerja bersama. Peneliti juga telah mengujicobakannya pada 18 orang dewasa … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Journal-Research, Kesehatan Terkini, Penyakit Anak Tersering | Tag | 1 Komentar

Waspadai Obat Herbal Mungkin Beresiko Berbahaya Pada Anak

Memberikan pengobatan alternatif seperti obat homeopati bukan obat-obatan konvensional kepada anak-anak mungkin memiliki efek samping mematikan dalam kasus yang jarang terjadi, sebuah analisis baru mengatakan. Hal itu terungkap dalam penelitian di Australia dipantau laporan dari dokter anak di Australia 2001-2003 … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Farmakologi- Obat, Kesehatan Terkini, Professional, Terapi Herbal | Tag | Tinggalkan komentar

Penanganan Terkini Influenza A virus H7N9

Pemerintah China untuk kali pertama mengumumkan merebaknya wabah flu burung jenis baru ini. Pertama kali mereka juga mengumumkan, kalau virus ini telah menulari manusia. Saat ini, dilaporkan telah 24 warga China yang mengidap virus H7N9 dan 7 di antaranya telah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Infeksi Tropik-Menular, Kesehatan Terkini, Penyakit Anak Tersering, Penyakit Infeksi Virus | Tag | Tinggalkan komentar

Tindakan Berlebihan Saat Demam pada Anak

Seringkali orangtua cemas saat anak mengalami demam. Kecemasan itu menimbulkan tindakan yang berlebihan bukan hanya dilakukan orangtua tetapi juga oleh sebagian dokter. Padahal demam pada umumnya tidak berbahaya. Demam merupakan salah satu mekanisme tubuh untuk mengatasi infeksinya. Demam biasanya tidak … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Mitos dan Kontroversi | Tag | Tinggalkan komentar

Menari Perbaiki Gangguan Mental Depresi dan Rendah Diri

Remaja perempuan yang aktif ikut kelas menari tak hanya baik untuk kesehatan fisiknya saja, tapi juga bagus untuk kesehatan mental. Penelitian  terbaru yang dilakukan peneliti dari Swedia menunjukkan ikut kelas menari dan melakukan beberapa gerakan bisa memberikan tambahan yang cukup … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Remaja, Kesehatan Terkini | Tag , , | Tinggalkan komentar

Pentingnya Second Opinion Ke Dokter Lainnya

Kesalahan diagnosis dan perbedaan penatalaksaan pengobatan dokter yang satu berbeda dengan dokter lainnya sering terjadi di belahan dunia manapun. Di negara yang paling maju dalam bidang kedokteranpun, para dokter masih saja sering melakukan overdiagnosis, overtreatment atau terjadi wrong diagnosis pada … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Mitos dan Kontroversi, Penyakit Anak Tersering | Tag | Tinggalkan komentar

Norovirus Ancaman Baru Bagi Manusia Modern

Norovirus telah menggeser rotavirus sebagai penyebab utama gastroenteritis akut di antara anak-anak muda dari 5 tahun. Hal itu diungkapkan oleh hasil studi baru yang diterbitkan dalam New England Journal of Medicine. Selama ini rotavirus dianggap sebagai penyebab utama penyakit diare … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Kesehatan Anak Infeksi Tropik-Menular, Kesehatan Terkini, Kesehatan Tersering, Penyakit Anak Tersering | Tag , , | Tinggalkan komentar